Nama Lengkap : Yongki Aribowo
Julukan : Young Guns
Tempat/Tgl.Lahir : Tulungagung, 23 November 1989
Tinggi/Berat Badan : 175 cm/72 kgNama Bapak : H. Goenarto
Nama Ibu :Hj. Nur Fadhilah
Saudara : 5 Sebagai Anak Ke 3
Posisi Bermain : Striker
Klub Sekarang : Arema FC
No.Punggung : 23
beberapa klub yang pernah dibela yongki :
- SSB Sinar Jaya
- Perseta
- PSBI Blitar
- Persik Kediri
- Arema Indonesia
sekarang yongki telah dipercaya oleh pelatih timnas untuk membela timnas kita.
ini saat kak yongki membela timnas U-23.- SSB Sinar Jaya
- Perseta
- PSBI Blitar
- Persik Kediri
- Arema Indonesia
sekarang yongki telah dipercaya oleh pelatih timnas untuk membela timnas kita.
sosok pemain muda dalam timnas senior ini ternyata sangat rendah hati, berikut adalah kata-kata yang pernah saya dengar dari seorang yongki :
"aku adalah aku, aku tidak pernah berubah aku masih sama seperti dulu, si lugu dan pendiam dari Tulungangung"
"berhubung kemarin tidak main (cidera) dan abang-abang telah berusaha tapi Allah berkehendak lain"
kata Hamka Hamzah, rekan satu timnya di timnas Yongki sering jadi sasaran abang-abangnya di timnas dan dibilang 'belum dewasa' (@bukan 4 mata).
kak yongki mengagumi striker AC Milan, Filippo Inzagi (pantes kalau main sering offside).
hmmm sosok Yongki Aribowo yang mempunyai semangat begitu besar ini benar-benar saya kagumi, berani menerobos lawan dan tidak takut Offside!!
sosok ini pula yang setiap hari menjadi topik dalam sms maupun situs pertemanan di dunia maya oleh aku dan sahabatku (Dianing) yang sama-sama mengidolakan Yongki Aribowo, terlebih setelah dia gabung di Arema ^^
Tidak ada komentar:
Posting Komentar